Babak Baru Kasus Pengangkutan Ratusan Balok Timah Seberat 9,252 Ton Di Babar, Kabid Humas : Sudah Masuk Tahap Dua

Kasus mobil truk yang mengangkut ratusan keping balok timah ilegal seberat 9,25 ton yang diamankan Ditreskrimsus Polda Bangka Belitung di Pelabuhan Tanjung Kalian Mentok Kabupaten Bangka Barat pada pertengahan Desember 2024 lalu memasuki babak baru. Berkas perkara dan dua orang tersangka berikut barang bukti sudah dilimpahkan ke Kejaksaan Negeri Mentok Bangka Barat. Demikian hal tersebut […]
Polsek Belinyu Tangani Kasus Penganiayaan Yang Melibatkan IRT

BANGKA – Belinyu – Pj (20) IRT warga Kampung Kapitan Kelurahan Mantung Kecamatan Belinyu Kabupaten Bangka mendatangi Polsek Belinyu ditemani keluarganya Jj mengaku menjadi korban penganiayaan dikediamannya yang dilakukan oleh SZ (37) IRT tetangganya pada Jumat (29/11/2024) malam. Mendapatkan laporan tersebut anggota Polsek Belinyu kemudian mengamankan Sz.“Dugaannya penganiayaan yang dilakukan seorang IRT di Kampung Kapitan […]
Polres Bangka Tingkatkan Penjagaan Pasca Pemungutan Suara Pilkada di Gudang Logistik PPK.

BANGKA –Polsek Jajaran Polres Bangka meningkatkan kegiatan penjagaan terhadap gudang logistik Panitia Pemilihan Kecamatan ( PPK) di masing masing kecamatan di Kabupaten Bangka, Kamis (28/11/2024). Penjagaan dilakukan untuk memastikan keamanan dan kelancaran surat suara yang mana pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah ( Pilkada) telah dilakukan dan menunggu pleno di PPK. Kapolres Bangka melalui Kasi Humas AKP […]
Polres Bangka Siap Amankan Pilkada 2024, Gelar Apel Pergeseran Pasukan

BANGKA – Sungailiat – Polres Bangka menggelar Apel Pergeseran Pasukan dalam rangka Operasi Mantap Praja Menumbing 2024 untuk memastikan kesiapan pengamanan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak. Apel berlangsung di halaman Mako Polres Bangka, Sungailiat, pada Senin (25/11/2024) Apel dipimpin langsung oleh Kapolres Bangka, AKBP Toni Sarjaka, S.I.K., M.I.K., dengan IPDA Rendy Raditya P, S.Kom., M.H., […]
Kapolres Bangka Pimpin PAM Kampanye Akbar

BANGKA – Petaling – Kepolisian Resor Bangka melakukan pengamanan Kampanye Akbar Pasangan Calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Bangka tahun 2024. Bertempat di lapangan bola Desa Petaling kecamatan Mendo Barat Kabupaten Bangka. Sabtu (23/11/2024). Pengamanan Kampanye tersebut langsung dipimpin oleh kapolres Bangka serta Kabag Ops polres Bangka, Kasat binmas, Kasi Propam, personel Polres Bangka dan […]
12 Target Pelanggaran Lalulintas dalam Operasi Zebra Menumbing 2024 Polres Bangka

Sungailiat – Dalam rangka mendukung dan menyukseskan pelantikan Presiden dan Wakil Presiden terpilih, serta mengajak masyarakat untuk tertib berlalu lintas, Demi terwujudnya Keamanan, Keselamatan, Ketertiban dan Kelancaran Lalu Lintas (Kamseltibcar Lantas) yang aman dan nyaman.Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Kepolisian Resor Bangka mengelar Operasi Zebra Menumbibg 2024. Minggu (13/10/2024). Kegiatan Operasi Zebra Menumbing 2024 Polres Bangka […]
Tim Kelambit Opsnal SatcReskrim Polres Bangka dan Polsek Pemali Ungkap Kasus Pencurian.

Sungailiat – Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Bangka berhasil mengungkap kasus pencurian di sebuah kontrakan di Jalan Mendanau, Perum Maharani Permata, Kecamatan Pemali, Bangka, pada Rabu (9/10/24). Polisi berhasil mengamankan tersangka berinisial DA (20), yang diduga melakukan pencurian tersebut. Kasi Humas Polres Bangka, AKP Era Anggraini, atas izin Kapolres Bangka AKBP Toni Sarjaka, menjelaskan bahwa […]
Tingkatkan Keimanan dan Ketaqwaan Kepada Allah Yang Maha Esa : Polres Bangka Lakukan Kegiatan Binrohtal ( pembinaan rohani dan mental)

Sungailiat – Untuk meningkatkan Keimanan dan Ketaqwaan Kepada Allah Yang Maha Esa serta membentuk Karakter Personel Polres Bangka yang humanis, Polres Bangka melaksanakan kegiatan pembinaan rohani dan mental (Binrohtal). Kamis (10/10/2024). Peaksanaan Binrohtal untuk umat Muslim/Islam bertempat di masjid Al Inda Polres Bangka, dalam pelaksanaan Kegiatan dihadiri Kapolres Bangka AKBP Toni Sarjaka, S.H., S.I.K., M.I.K., […]
Tangkap DA di Belinyu, Satres Narkoba Polres Bangka Sita 3,48 Gram Sabu

Sungailiat – Tim Satuan Reserse Narkoba (Satres Narkoba) Polres Bangka berhasil mengungkap kasus peredaran narkotika jenis sabu di wilayah Belinyu pada Minggu (6/10/2024). Dalam pengungkapan ini seorang tersangka berinisial DA (29) berhasil diamankan Satres Narkoba Polres Bangka berikut sejumlah barang bukti yang diduga terkait dengan aktivitas transaksi narkoba. Kasi Humas Polres Bangka, AKP Era Anggraini, […]
Di Hari Ulang Tahun TNI Ke-79, Kapolda Babel Berikan Suprise Ke Korem 045/Gaya

Polda Kep. Babel, Bidang Hubungan Masyarakat,- Dalam rangka menjalin tali silaturahmi, Polda Babel yang dalam hal ini Kapolda Babel Irjen Pol. Drs. Hendro Pandowo, M.Si bersama Wakapolda dan PJU Polda Babel berikan surprise di Hari Ulang Tahun (HUT) TNI ke-79 tahun 2024. Kegiatan tersebut berlangsung di Aula Makorem 045/ Garuda Jaya, Sabtu (05/10/24) Pagi. Dalam […]